News

Maxim Rangkul Komunitas Tunanetra Melalui Lebih Dari 1,600 Perjalanan Gratis
Jun 18, 2024

Maxim Rangkul Komunitas Tunanetra Melalui Lebih Dari 1,600 Perjalanan Gratis

Dalam suasana perayaan tahun ke 6 operasionalnya, Maxim mendukung aplikasi layanan transportasi online yang inklusif dan ramah pengguna. Maka dari itu aplikator layanan Maxim Indonesia merangkul komunitas tunanetra melalui penandatanganan nota kesepahaman (MOU) kerja sama dengan Persatuan Tunanetra Indonesia (Pertuni). Kerja sama ini meliputi pemberian perjalanan gratis selama 6 bulan dimana setiap bulannya akan diberikan saldo perjalanan sebesar Rp 3,000,000.


​Maxim Mendukung Warisan Industri Kota Cilegon
May 29, 2024

​Maxim Mendukung Warisan Industri Kota Cilegon

Dikenal sebagai salah satu kota industri penghasil baja di Indonesia, Cilegon menunjukan perkembangan ekonomi yang signifikan. Maka dari itu, Maxim hadir untuk ikut mendukung perkembangan tersebut dengan memberikan solusi mobilitas bagi masyarakat di kota Cilegon. Baru-baru ini, Maxim meluncurkan program sticker branding untuk mobil dengan menampilkan Tugu Baja sebagai ikon Kota Cilegon.


​Mengembangkan Bisnis Transportasi Online Di Daerah: Kisah Maxim Dan Strategi Pelaku Bisnis
May 29, 2024

​Mengembangkan Bisnis Transportasi Online Di Daerah: Kisah Maxim Dan Strategi Pelaku Bisnis

Kehadiran industri transportasi online telah memberikan warna baru kepada hampir seluruh aspek kehidupan masyarakat. Layanan-layanan yang ditawarkan memberikan kemudahan dalam kehidupan sehari-hari sehingga banyak diminati oleh masyarakat. Dari sinilah faktur supply dan demand muncul sehingga menarik kota-kota lain untuk menghadirkan layanan transportasi online.